SKuP iCM 4 Warriors – Andri Cahyo Purnomo

Assalamulaikum wr.wb, perkenalkan para sahabat iCM 4 Warriors nama saya Andri Cahyo Purnomo, M.Pd dari Prodi Sistem Informasi, Alhamdulilah setelah lulus dari iCP 8 pada tahun 2017, kini saya kembali di undang untuk mengikuti pelatihan iCM 4 yang tidak lain adalah kelanjutan dari iCP 8.

Ucapan terimakasih dan apreasi setinggi-tingginya saya berikan kepada ibu Qurotul Aini dan Ibu Mulyati yang telah memberikan pembelajaran yang amat baik dan bermanfaat buat saya khususnya dan umumnya bagi teman-teman dosen yang mengikuti pelatihan iCM 4. alhamduliah, saya sudah diberikan amanah karunia dari Allah SWT seorang puteri cantik yang bernama Mikayla Qiana Qalesya yang lahir pada tanggal 01 Juni 2019, tentunya menjadi motivasi tersendiri agar terus semangat dalam mengikuti pelatihan ini.

Sedikit cerita pada saat sebelum berangkat ke kampus mengikuti meet and great iCM 4 diperjalanan seperti biasa saya mengendarai sepeda motor menuju Stasiun Bekasi tak terasa di tengah perjalanan ban depan motor saya bocor, meskipun motor terasa oleng stirnya akan tetapi saya tetap memacu motor dengan perasaan agak was-was ban motor makin rusak karena saya paksakan tetap melaju, karena diperjalanan sama sekali saya tidak menemukan tukang tambal ban yang buka, saya putuskan, tetap melanjutkan perjalanan walaupun keadaan ban bocor di penitipan motor dan saya akhirnya naik kereta menuju Tangerang.

17 thoughts on “SKuP iCM 4 Warriors – Andri Cahyo Purnomo

  1. Wah luar biasa pak andri. Sharing y pak
    Lebih keren lagi jika SKuPnya di hiasi warna” yg ceriah Dan setiap nama” penting dilampiri link , contoh nama bu Mulyati, bu ai Dan iCP, iCM..

  2. Alhamdulillah udh punya SKuP iCM P Andri ^^
    Sejalan dengan BBC KMae, saran Nin supaya lebih ciamik lagi SKuPnya bisa lebih berwarna, kaya akan link dan dibuatkan etalase yah P untuk menghimpun kategori assignment maupun cermi ^^

  3. Pak andri luar biasa nih perjalanan sampai ke universitas raharja, banyak rintangan tapi tetap semangat. SKuP nya keren pak jangan lupa tambah etalasenya ya pak

Leave a Reply